Ada yang Sempat Juara Liga Indonesia, Kini 7 Klub Legendaris Ini Terdampar di Liga 3

Persekabpas Pasuruan

Persekabpas Pasuruan adalah bukti nyata dari adanya istilah One Season Wonder di Indonesia. Bukan sekadar pemain, melainkan klub. Persekabpas era pertengahan 2000-an adalah klub kuda hitam yang sempat mengejutkan.

Turunnya Permendagri no, 13 tahun 2006, yang direvisi menjadi Permendagri no. 21 tahun 2011 membuat Persekabpas limbung. Dalam keputusan tersebut, klub-klub Indonesia tak lagi mendapatkan suntikan dana dari pemerintah.

 

Baca juga: Pekan Depan, PSIS Putuskan Nasib Eks Kiper Persiwa Wamena

Berita Terkait