Ceres Negros Terancam Bangkrut, Ini 3 Pemain Asing yang Bisa Didatangkan Klub Liga 1 Indonesia

Bolanusantara.com - Klub raksasa Filipina, Ceres Negros diberitakan sedang terancam mengalami kebangkrutan. Hal itu terjadi setelah media setempat memberitakan kalau Ceres Negros sudah menunggak pembayaran gaji para pemainnya. Alhasil, beberapa pemain asing pun dikabarkan bakal segera hengkang.

Pandemi virus corona tampaknya sangat berimbas pada segi ekonomi Ceres Negros. Tim yang tercatat empat kali menjuarai Liga Filipina itu saat ini sedang mengalami krisis keuangan.

Akibatnya beberapa pemain mulai ancang-ancang untuk hengkang. Pemain Timnas Filipina, James Younghusband pergi dan memutuskan untuk pensiun. Sementara Bek asal Australia, Josh Gromen memilih untuk memutuskan kontrak.

 

Baca juga: 4 Pemain Man Utd yang Mungkin Mentas di Piala Dunia U-20 2021 Indonesia

 

Nah para pemain bintang milik Ceres Negros tentu akan berstatus tanpa klub jika benar-benar klub tempatnya bermain mengalami kebangkrutan.

Situasi ini tentu bisa dimanfaatkan oleh klub-klub Liga 1. Mereka bisa mendapatkan jasa pemain berkualitas dengan harga yang lebih murah.

Lantas siapa saja pemain yang bisa didatangkan oleh klub Liga 1? Berikut daftarnya:

Berita Terkait