Prediksi & Live Streaming Timnas Indonesia U-19 vs Vietnam U-19: Langkah Awal Demi Angkat Piala!

Apa Kata Mereka?

Shin Tae-yong (Pelatih Timnas Indonesia U-19)

Tidak ada informasi apapun (tentang) semua lawan kami. Tetapi dari para pemain sudah siap dan kami akan bekerja maksimal di setiap pertandingan untuk mendapat hasil terbaik

Dinh The Nam (Pelatih Timnas Vietnam U-19)

Walaupun pemain kami ada di usia yang sama 19 tahun, saya pikir pemain kami cukup percaya diri untuk memainkan permainan yang bagus untuk penonton

Prakiraan Susunan Pemain:

Timnas U-19 Indonesia (4-3-3): Cahya Supriadi; Muhammad Ferarri, Marcell Januar, Kadek Arel, Mikael Alfredo; Dimas Juliono, Raka Cahyana, Marselino Ferdinan; Ronaldo Kwateh, Hokky Caraka, Alfriyanto Nico

Pelatih: Shin Tae-yong

Timnas U-19 Vietnam (4-3-3): Le Trung Tuan; Dang Tuan Phong, Vu Van Son, Nguyen Van Trieu, Nguyen Hong Phuc; Nguyen Van Truong, Dinh Thanh Dat, Nguyen Van Tu; Khuat Van Khang, Nguyen Nhan Nghia, Nguyen Quoc Viet

Pelatih: Dinh The Nam

Bagaimana Caranya Menonton?

Live Score Timnas Indonesia U-19 vs Vietnam U-19

Link live streaming Timnas Indonesia U-19 vs Vietnam U-19

Prediksi Pengamatsepakbola.com

Timnas Indonesia U-19 55:45 Vietnam U-19

Note: Ayo Mainkan, menangkan, kumpulkan poin sebanyak-banyaknya dan rebut hadiah keren dengan hanya memainkan Game Seru BRI Liga 1! Caranya Download dulu aplikasi Pengamat Sepak Bola di sini

Berita Terkait